MD Entertaiment

5 Detik dan Rasa Rindu Prilly Latuconsina Edisi Dibalik Layar

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

5 Detik dan Rasa Rindu merupakan series yang diangkat sebuah puisi karya Prilly Latuconsina. Puisi 5 Detik dan Rasa Rindu tak semata-mata soal cinta, lho. Penasaran bagaimana behind the scene 5 Detik dan Rasa Rindu Prilly Latuconsina? Ini edisi dibalik layar buatmu!

 

5 Detik dan Rasa Rindu Prilly Latuconsina Edisi Dibalik Layar bersama Karakter Via

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

Behind the scene series 5 Detik dan Rasa Rindu kali ini dipandu oleh Prilly Latuconsina alias karakter Via, guys! Yuk, lihat bagaimana Via selama syuting berikut ini.

 

Baca juga: Sama-Sama Anak Band Bryan Domani dan Gana 5 Detik dan Rasa Rindu!

 

Series 5 Detik dan Rasa Rindu disutradarai oleh Monty Tiwa dan diproduksi oleh MD Entertainment. Lihat sang sutradara men-direct para pemain 5 Detik dan Rasa Rindu, yuk.

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

Lokasi syutingnya natural banget, lho.

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

Akting Prilly Latuconsina di series ini juga super natural, profesional, dan bagus as always. Ini sneak peak close up Prilly Latuconsina memerankan karakter Via.

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment
5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

Menurut Prilly Latuconsina, Via adalah karakter yang tidak mudah menyerah. Via memiliki mimpi dan percaya bahwa dia mampu menggapai mimpi tersebut. Selain itu, Via selalu menempatkan kebahagiaan orang lain di atas dirinya.

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

“Dia beneran mikirin banget orang-orang di sekitar dia. Kadang dia gak mikirin diri dia, yang penting orang happy, kerjaan selesai, masalah personal life dia malah gak dia pikirin. Kurang lebih sama kayak karakter Prilly,” ujar Prilly Latuconsina sembari tersenyum.

 

Bicara tentang karakter Via, Prilly Latuconsina juga menyatakan kalau keseluruhan series ini terinspirasi dari kumpulan puisi Prilly Latuconsina, “Aku menciptakan karakter Via di puisi itu. Walaupun ada beberapa perbedaan dari buku dan cerita series, aku udah membayangkan karakter Via itu seperti apa dan digambarkan di series ini.”

5-detik-dan-rasa-rindu prilly latuconsina md entertainment

5 Detik dan Rasa Rindu tidak hanya menceritakan tentang perjuangan cinta, tapi perjuangan dalam segala hal, seperti hidup sendiri, keluarga, dan mimpi.

 

“Kita berjuang untuk mimpi kita. Banyak banget yang bisa diambil dari series ini. Kita bisa liat persistence seseorang di saat ingin menggapai mimpi. Semua karakter di sini punya mimpi dan punya cara masing-masing untuk wujudin itu,” tambah Prilly Latuconsina.

 

Nah, itulah 5 Detik dan Rasa Rindu Prilly Latuconsina edisi dibalik layar sebagai karakter Via. buat kamu yang penasaran dengan lika liku hidup Via dan karakter lain, buruan nonton 5 Detik dan Rasa Rindu hanya di WeTV Indonesia.

 

Jangan lupa juga dengerin soundtrack 5 Detik dan Rasa Rindu di seluruh digital streaming platform!

Share :

Related Articles

Dimas Anggara Sulit Belajar Adat Batak di Induk Gajah Season 2!

Dimas Anggara Sulit Belajar Adat Batak di Induk Gajah Season 2!

Saksikan official trailer Induk Gajah Season 2 di sini.   Series Induk Gajah season 2 hadir di Prime Video dengan cerita yang lebih fresh dan kompleks.  Di season yang pertama, Ira dan Marsel baru dijodohkan, tapi di season yang kedua, Ira dan Marsel sudah menikah dan justru mendapat cobaan...

Artis Marshanda Tahan Emosi Jadi Ira di Induk Gajah Season 2!

Artis Marshanda Tahan Emosi Jadi Ira di Induk Gajah Season 2!

Saksikan official trailer Induk Gajah Season 2 di sini.   Artis Marshanda kembali berperan sebagai Iragita di series Induk Gajah Season 2. Debutnya sebagai Ira di Induk Gajah season 1 berhasil membawa keseluruhan cerita semakin hidup dan dinikmati oleh banyak orang. Selain karena alur yang...

Induk Gajah Series Lanjut Season 2, Ini Gala Premiere-nya!

Induk Gajah Series Lanjut Season 2, Ini Gala Premiere-nya!

Saksikan official trailer Induk Gajah Season 2 di sini.   Induk Gajah series tidak berhenti sampai di season 1, justru lanjut hingga ke season 2 dengan tambahan wajah-wajah baru yang menyegarkan. Induk Gajah series season 2 tayang di Prime Video sejak 1 Agustus 2024 dan terdiri dari 8...

Genre Fantasi! Cinta Dua Dunia Press Conference dan Syukuran

Genre Fantasi! Cinta Dua Dunia Press Conference dan Syukuran

Saksikan acara press conference dan syukuran Cinta Dua Dunia di sini.   Jakarta, 19 Juli, 2024—Telah digelar press conference dan syukuran serial terbaru dari MD Entertainment berjudul Cinta Dua Dunia. Serial ini akan tayang di WeTV Indonesia dan disutradarai oleh Anggy Umbara. Mengusung...

WeTV Original Kawin Tangan: Sampai Ada Koordinator Adegan Intimnya!

WeTV Original Kawin Tangan: Sampai Ada Koordinator Adegan Intimnya!

Saksikan official trailer WeTV Original Kawin Tangan di sini.   Jakarta, 6 Mei 2024—Setelah disuguhkan beberapa film horor dan drama, kali ini, MD Entertainment kembali mengguncangkan dunia hiburan dengan merilis series berjudul “Kawin Tangan” yang ditayangkan di WeTV Indonesia. Kawin Tangan...

Profil Lyodra, Si Gemini yang Pemalu: Mengenal Dekat Lyodra!

Profil Lyodra, Si Gemini yang Pemalu: Mengenal Dekat Lyodra!

Saksikan MV Lyodra Tak Selalu Memiliki di sini.   Penyanyi Lyodra Indonesian Idol yang menyabet juara satu di season 10 menyanyikan lagu untuk original soundtrack Ipar Adalah Maut dengan judul ‘Tak Selalu Memiliki.’ Lagu Lyodra Ginting atau yang kerap dipanggil Lyly ini sungguh menyimpan...

5 Ciri Ciri Musuh Jadi Cinta, Tidak Disangka tapi Possible!

5 Ciri Ciri Musuh Jadi Cinta, Tidak Disangka tapi Possible!

Saksikan official trailer Kisah untuk Geri di sini.   Pernah merasakan kesal sama seseorang, tapi lama-lama muncul benih-benih cinta? Jangan-jangan kamu lagi merasakannya saat ini? Persis seperti Geri dan Dinda dalam series Kisah untuk Geri produksi MD Entertainment yang tayang di WeTV...

Profil Mytha Lestari: Kasih Motivasi Mencintai Diri Sendiri

Profil Mytha Lestari: Kasih Motivasi Mencintai Diri Sendiri

Saksikan music video lagu ‘Tak Pantas’ Mytha Lestari di sini.   Mytha Lestari, penyanyi cantik yang pernah mengikuti ajang kompetisi menyanyi di Indonesia, dikenal sebagai seorang yang memiliki teknik bagus dalam bernyanyi. Bahkan, Mytha Lestari menjadi salah satu penyanyi kesukaan Melly...

Hanya 5 Kunci Rumah Tangga Langgeng seperti Reza dan Prilly!

Hanya 5 Kunci Rumah Tangga Langgeng seperti Reza dan Prilly!

Saksikan official trailer My Lecturer My Husband di sini.   Hubungan pacaran dapat retak jika tidak dijaga dengan baik, sama halnya dengan hubungan pernikahan. Jangan salah, sudah menikah belum tentu jauh dari masalah. Justru, pelajaran hidup mandiri baru dimulai ketika menikah. Di situlah...

5 Cara Menjalin Persahabatan yang Baik biar Friendship Goals

5 Cara Menjalin Persahabatan yang Baik biar Friendship Goals

Saksikan official trailer Antares di sini.   Punya sahabat seperjuangan? Dunia akan terasa lebih indah dan berwarna ketika kita dikelilingi oleh orang-orang yang kita cinta dengan tulus, bukan? Cinta itu bukan semata-mata kepada pasangan, ya, bisa juga ke keluarga atau sahabat. Namun,...

Cerita Wanita Kupu Kupu Malam: 3 Faktor Ini Bukan soal Nafsu!

Cerita Wanita Kupu Kupu Malam: 3 Faktor Ini Bukan soal Nafsu!

Saksikan official trailer episode 1 series Kupu Malam di sini.   Ketika pertama kali mendengar ‘kupu malam,’ apa yang langsung terlintas di benak? Apakah secara literal: kupu-kupu yang hanya ada di malam hari, atau secara makna tersembunyi: wanita pekerja seks yang benar, bekerja saat malam...