MD Entertaiment

Nov 17, 2022 | News

MD Entertainment Dipersiapkan sejak 2015, Ini Kata Manoj

md entertainment md entertainment

Sejak 2015, Manoj Punjabi, selaku CEO dan produser MD Entertainment telah mempersiapkan MD Entertainment untuk go digital alias melek digital. Dilansir dari event BNI Investor Daily Summit 2022 bertemakan ‘Business Heroes or Hype Master? What’s Next in Business of Content and Entertainment,’ Manoj Punjabi akan mengungkapkan maksud dari go digital. Simak terus, yuk!

 

Baca juga: Cari Tahu Apa Itu MD Entertainment dan Kisah menuju Sukses!

 

Kenalan dengan MD Entertainment Dulu!

md entertainment md entertainment

MD Entertainment adalah rumah produksi yang didirikan oleh Dhamoo Punjabi dan Manoj Punjabi pada 2003. MD Entertainment memiliki anak perusahaan yaitu MD Pictures, MD Animation, dan MD Music.

 

Pada tahun itulah, gedung MD Entertainment pun dibangun. MD Entertainment alamat berada di daerah Setiabudi, Jakarta Selatan. Kantor MD Entertainment itu juga biasa digunakan sebagai tempat berlangsungnya event penting, seperti Media Day, Shooting, dan lain sebagainya.

 

Dengan suksesnya MD Entertainment, tak heran bahwa sudah ada sejumlah MD Entertainment artis yang terkenal dan berhasil dalam karirnya seperti Naysilla Mirdad, Teuku Wisnu, Nikita Mirzani, Shireen Sungkar, Nikita Willy, Samuel Rizal, Stefan William, Christian Sugiono, Derby Romero, dan masih banyak lagi.

 

MD Entertainment telah memproduksi beberapa series atau sinetron MD Entertainment yang popularitasnya melambung tinggi seperti Layangan Putus, Cinta Fitri, dan lain-lain.

 

MD Entertainment Harus Bisa Melek Digital, Ujar Manoj Punjabi

md entertainment md entertainment

“Kami sudah mempersiapkan segala infrastruktur dan sumber daya manusia, karena kami melihat di era saat ini, semua industri sudah masuk era digital. Orang sudah tidak melihat bioskop sebagai tempat untuk nonton, tapi ada platform Over the Top (OTT) yang bisa digunakan masyarakat untuk menonton,” ujar Manoj Punjabi.

 

Meski telah dipersiapkan, Manoj Punjabi mengaku tetap membutuhkan kuatnya cerita film selain konten itu sendiri, “Kekuatan cerita dalam film jadi hal yang paling mutlak selain kita buat konten. Biar bagainmanapun, ini bakal jadi jualan kita, baik dilihatnya di bioskop atau OTT,” kata Manoj.

 

Selain itu, Manoj juga sempat mengalami kesulitan untuk beradaptasi dengan era digital. Kendala terbesar berada di pembuatan konten agar menarik dan bisa ditonton masyarakat.

 

Menurutnya, fokus utamanya adalah cerita dan penggunaan media sosial seperti YouTube, Facebook, Instagram, Telegram, TikTok sebagai tempat untuk promosi, supaya semakin banyak orang yang tahu serta tertarik dengan hasil karya Manoj Punjabi dan MD Entertainment.

 

“Kami sudah menggunakan media digital 70% daripada old school ketika pandemi, ya. Bahkan, pandemi itu kita memanfaatkan saluran kami ke dunia digital 95%. Itu efektif. Terbukti berkat konten digital kita, jumlah penonton film KKN di Desa Penari tembus 9,2 juta. Itu lebih dari penonton yang nonton dari platform aplikasi digital. Buat kami itu menguntungkan sekali,” ungkap Manoj Punjabi.

 

Baca juga: Nonton KKN di Desa Penari Sampai New York, Indonesia Bangga!

 

Begitu kata Manoj Punjabi tentang kesiapan MD Entertainment untuk memasuki era digital sejak 2015. Hingga saat ini, Manoj Punjabi berharap MD Entertainment dengan hasil film dan series Indonesia agar semakin mendominasi, serta selalu mampu tayang di luar negeri!

Share :

Related Articles

Menikah di Usia Muda? Ini 5 Hal Positif yang Bisa Diambil!

Menikah di Usia Muda? Ini 5 Hal Positif yang Bisa Diambil!

Saksikan official trailer serial Pernikahan Dini di sini.   Menikah di usia muda, why not? Menjadi pengantin dini tidak selalu merupakan hal yang buruk atau tabu. Justru, ada lima hal positif yang bisa diambil meski menikah di usia belia. Usia menikah mungkin hanyalah stereotip masyarakat...

7 Tips biar Langgeng Sama Pacar seperti Moza dan Chiko!

7 Tips biar Langgeng Sama Pacar seperti Moza dan Chiko!

Saksikan official trailer Mozachiko episode 1 di sini!   Menjalani suatu hubungan romantis itu tidaklah semata-mata hanya bahagia dan canda tawa, tentunya banyak konflik dan perbedaan pendapat yang terjadi. Bumbu-bumbu tersebut yang akan membuat hubungan semakin dewasa dan kuat karena rajin...

5 Cara Mengambil Hati Pacar yang Cuek dari Moza untuk Chiko!

5 Cara Mengambil Hati Pacar yang Cuek dari Moza untuk Chiko!

Saksikan official trailer Mozachiko episode 1 di sini!   Dapat dikatakan, Chiko itu tipe cowok yang cuek dan tidak peduli jika bukan berkaitan dengan lingkungan sekitarnya. Meski begitu, Moza selalu berusaha untuk membuat Chiko membalas cintanya. Moza sampai melakukan lima cara mengambil hati...

5 Ciri Ciri Orang Jatuh Cinta tapi Cuek, Kamu Banget, nih?

5 Ciri Ciri Orang Jatuh Cinta tapi Cuek, Kamu Banget, nih?

Nonton trailer Mozachiko episode 1 di sini!   Jatuh cinta adalah perasaan terindah dalam hidup ini. Misterius, tapi menggelitik. Pastinya membuat setiap orang yang merasakannya tersenyum hanya dengan membayangkan. Tapi, bagaimana ciri ciri orang jatuh cinta tapi cuek alias tidak ingin...

5 Ciri Ciri Ada Makhluk Halus dari Kisah Nyata Risa Saraswati

5 Ciri Ciri Ada Makhluk Halus dari Kisah Nyata Risa Saraswati

Saksikan official trailer Jurnal Risa the Series di sini.   Penonton setia Jurnal Risa tentunya sudah familiar dengan konten yang disuguhkan dari mereka, bukan? Yup, konten horor. Selain menjadi horror content creator di YouTube, kisah nyata Risa Saraswati ketika ia baru pertama kali...

3 Cara Meluluhkan Hati Bos dari Syifa Hadju untuk Rizky Nazar!

3 Cara Meluluhkan Hati Bos dari Syifa Hadju untuk Rizky Nazar!

Nonton official trailer Princess and the Boss episode 1 di sini!   Salah satu series yang meng-highlight tentang drama pekerjaan, perkantoran, dan bos dengan sifat yang menjadi stereotipikal; “galak” yaitu series Princess and the Boss yang tayang di MAXStream. Dalam series yang dibintangi...

Ini 3 Ciri Ciri Orang Licik yang Harus Diwaspadai!

Ini 3 Ciri Ciri Orang Licik yang Harus Diwaspadai!

Dalam series Tilik, tak hanya karakter Pak Tejo yang mungkin sempat membuat penonton naik pitam, tapi ada karakter Pak Hartono yang ternyata dalang dari segala masalah di desa. Pak Hartono memiliki ciri ciri orang licik yang harus diwaspadai, karena mungkin saja tipikal orang yang mempunyai sifat...

5 Ciri Ciri Orang yang Tidak PD, Kamu Salah Satunya?

5 Ciri Ciri Orang yang Tidak PD, Kamu Salah Satunya?

Nonton trailer Dua Wajah Arjuna di sini!   Bagaimana cara mengatasi kekurangan yang kita miliki? Jawabannya simple; embrace it! Bukan mengatasi, tapi menerima. Setiap orang memiliki kekurangan masing-masing, itulah yang membuat manusia unik. Namun, salah satu kekurangan yang mungkin sulit...

5 Cara Menemukan Jodoh, Nomor 5 Dijamin Paling Sakti!

5 Cara Menemukan Jodoh, Nomor 5 Dijamin Paling Sakti!

Nonton trailer Indujk Gajah di sini!   Jodoh adalah takdir dan misteri Tuhan, tak ada yang bisa menyela hal tersebut, bukan? Namun, terkadang, kita sebagai makhluk tak sempurna hanya bisa mengandalkan harapan dan usaha. Betul? Salah satunya mungkin usaha kita dalam mencari jodoh. Seperti di...

Induk Gajah: Dijodohkan tapi Tidak Cinta, Apakah Ira Bahagia?

Induk Gajah: Dijodohkan tapi Tidak Cinta, Apakah Ira Bahagia?

Nonton trailer series Induk Gajah di sini!   Perjodohan adalah hal yang tabu dan kuno, kata sebagian orang. Terutama kasus orang tua menjodohkan anaknya karena alasan tertentu yang sulit diterima. Meski begitu, jika ditarik dari sudut pandang lain, perjodohan tidak selalu berujung buruk....

Jadilah Wanita Hebat! 5 Sifat Bu Tejo Ini Akan Buat Kamu Dewasa

Jadilah Wanita Hebat! 5 Sifat Bu Tejo Ini Akan Buat Kamu Dewasa

Dengarkan lagu ‘Sandal Jepit Abang’ by Dyah Novia di sini!   Bu Tejo, salah satu karakter di Tilik the Series yang patut diidam-idamkan. Banyak sifat positif Bu Tejo yang mampu meningkatkan kepercayaan dirimu, terutama jika kamu adalah seorang wanita. Sebab, Bu Tejo ini merupakan sosok wanita...