MD Entertaiment

Jan 19, 2023 | News, MD Music

Baru, Film Scandal Makers Indonesia! MD Music Ikut Rilis Original Sountrack-nya

film scandal makers md pictures

MD Pictures kembali mengumumkan film terbaru yang sudah tayang, yaitu berjudul “Scandal Makers”. Film ini akan serentak rilis pada tanggal 19 Januari, 2023 di Prime Video. Lalu serangkaian soundtrack juga sudah disiapkan untuk mengisi keseruan film ini. Bersama MD Musik Indonesia, akan ada 5 lagu yang akan menjadi soundtrack film “Scandal Makers”.

 

Baca juga: Soundtrack Film Ayo Putus, Belajar Merelakan dari Lagu Mytha Lestari Berjudul ‘Bukan Untuk Dimiliki’

 

Film dan Soundtrack Scandal Makers, Film Drama Komedi Baru!

film scandal makers md pictures

Scandal Makers movie merupakan film drama komedi yang diadaptasi dari film Korea. Kini, film Scandal Makers Indonesia disutradarai oleh Jeihan Angga serta dibintangi oleh beberapa artis ternama Indonesia.

 

Selain menjadi sutradara, Jeihan Angga turut serta dalam penggarapan soundtrack untuk film ini. Di antaranya berjudul ‘Berkelana Bersama’, ‘Cerminku’, ‘Hidup Tak Selamanya’, dan ‘Di Akhir Episode’ yang dinyanyikan oleh Nining S dan diciptakan oleh Jeihan Angga. Sedangkan ‘Takut Mengenalmu’ dinyanyikan dan diciptakan langsung oleh Jeihan Angga.

 

Baca juga: ‘Di Depan Mata’ Mikha Tambayong Ajarkan Ikhlaskan Cinta

 

Fim Scandal Makers bercerita tentang seorang penyiar radio dan selebriti bernama Oskar (Vino G. Bastian) yang tiba-tiba didatangi oleh anak beserta cucunya.

 

Sebagai seorang penyiar radio dan selebriti terkenal, tentunya ia berusaha membuat citranya harum di depan publik. Namun saat menuju ketenaran itu, Oskar justru dihadapkan pada sebuah skandal.

 

Seorang perempuan muda bernama Karin (Beby Tsabina) muncul di hidup Oskar dan mengaku kalau ia adalah anak yang tidak pernah Oskar temui seumur hidupnya. Karin pun datang bersama Gempa (Jared Ali), cucu Oskar.

 

Jangan lupa nonton Scandal Makers hanya di Prime Video, ya!

 

Original Motion Picture Soundtrack “Scandal Makers” juga sudah bisa didengarkan di seluruh digital streaming platform dan YouTube channel MD Music mulai tanggal 18 Januari, 2023.

 

https://www.youtube.com/user/MDMUSICID 

 

SONG CREDITS

BERKELANA BERSAMA

 

Performed by : Nining S

Song Composed by : Jeihan Angga & Dicky Permana

Lyric Composed by : Jeihan Angga

Produced & Arranged by : Kleta Studio

Executive Producer : Iman Sastrosatomo

Songs and Lyrics Published by : PT MD Publikasi Indonesia

 

An MD Musik Indonesia Production

 

CERMINKU

 

Performed by : Nining S

Song and Lyric Composed by : Jeihan Angga

Produced & Arranged by : Kleta Studio

Executive Producer : Iman Sastrosatomo

Songs and Lyrics Published by : PT MD Publikasi Indonesia

 

An MD Musik Indonesia Production

 

HIDUP TAK SELAMANYA

 

Performed by : Nining S

Song and Lyric Composed by : Jeihan Angga

Produced & Arranged by : Kleta Studio

Executive Producer : Iman Sastrosatomo

Songs and Lyrics Published by : PT MD Publikasi Indonesia

 

An MD Musik Indonesia Production

 

TAKUT MENGENALMU

 

Performed by : Jeihan Angga

Song and Lyric Composed by: Jeihan Angga

Produced & Arranged by : Kleta Studio

Executive Producer : Iman Sastrosatomo

Songs and Lyrics Published by : PT MD Publikasi Indonesia

 

An MD Musik Indonesia Production

 

DI AKHIR EPISODE

 

Performed by : Nining S

Song Composed by : Jeihan Angga

Lyric Composed by : Pandhu

Produced & Arranged by : Kleta Studio

Executive Producer : Iman Sastrosatomo

Songs and Lyrics Published by : PT MD Publikasi Indonesia

 

An MD Musik Indonesia Production

 

Follow Our Social Media!

Jeihan Angga (Artist Page)

Instagram : @jeihan.angga https://www.instagram.com/jeihan.angga/ 

 

Nining S (Artist Page)

Instagram : @niningwprab https://www.instagram.com/niningwprab/ 

 

MD Musik Indonesia (Record Label)

Instagram : @mdmusic_id https://www.instagram.com/MDMusic_ID 

TikTok : @mdmusicofficial https://www.tiktok.com/@mdmusicofficial

Facebook : MD Music Indonesia https://fb.com/MDMusicindonesia 

Twitter : @MDMusic_ID https://twitter.com/MDMusic_ID 

Youtube : MD Music https://www.youtube.com/user/MDMUSICID 

Helo : MD Music https://s.helo-app.com/al/hYjrcNTsYR 

Share:

Related Articles

Pichouse Films Rilis Film ‘Pembantaian Dukun Santet’

Pichouse Films Rilis Film ‘Pembantaian Dukun Santet’

Tayang di Bioskop Seluruh Indonesia 8 Mei 2025   Jakarta, 5 Mei 2025 - Pichouse Films, secara resmi menggelar Gala Premiere film “Pembantaian Dukun Santet” yang disutradarai oleh Azhar Kinoi Lubis. Film ini menjanjikan pengalaman horor yang intens didukung dengan pemeran ternama tanah air...